Sabtu, 04 Januari 2014

Mengetahui IP Address Website Dengan CMD

Alamat IP Adress  (Internet Protocol Address atau sering disingkat IP) adalah deretan angka biner antar 32-bit sampai 128-bit yang dipakai sebagai alamat identifikasi untuk tiap komputer host dalam jaringan Internet. Panjang dari angka ini adalah 32-bit (untuk IPv4 atau IP versi 4), dan 128-bit (untuk IPv6 atau IP versi 6) yang menunjukkan alamat dari komputer tersebut pada jaringan Internet berbasis TCP/IP.

Berikut, cara mengetahui IP Address suatu website dgn Command Prompt dari Windows, caranya:
1. Click tombol Start tulis cmd.exe lalu Enter,
2. Tulis code berikut ping www.tokobagus.com (lalu enter).
3. Dan alhasil akan tampak IP Address website www.tokobagus.com = 210.210.179.100

0 komentar:

Posting Komentar

Posting Lama ►
 

Blog Rank

View

Copyright © 2013-2014. Full Stack Coding Programming - All Rights Reserved Design by Blog Bamz